Guru Tuo Lesmandri - Sile Kumanggo
Saturday, May 05, 2007 23:22:34
Lelaki yang lahir pada 22 Maret 1966 itu mengaku ada dua orang yang menjadi sumber ilham bagi dirinya. Pertama adalah Guru Gadang Lazuardi Malin Marajo, yang mengajarinya silek Kumango sejak masih duduk di kelas VI sekolah dasar.
Silek Kumango - Kuncian menjadi ciri khasnya
Saturday, May 05, 2007 23:19:45
Pekan lalu, Lazuardi secara khusus datang ke Jakarta bersama rombongan pesilat Sumatera Barat. Salah satu tujuannya adalah untuk mempererat tali silaturahmi dengan Komunitas Sahabat Silat (Komunitas silatindonesia.com).