Data ini didapat dari website Beksi
KOLAT (KELOMPOK LATIHAN)
Dengan Mengucap Kata Bismillahirrahmanirrahim, dibawah ini terdapat beberapa Nama Kelompok Latihan (KOLAT) yang Hingga kini Aktif dalam Proses belajar mengajar Ilmu Bela Diri Perguruan Pencak Silat BEKSI:
• KOLAT BAPAK SABENUH MASIR bertempat di Ulujami.
• KOLAT BAPAK NUR ALI bertempat di Ulujami.
• KOLAT BAPAK FATHONI bertempat di komp. DEPLU, Pondok Aren
• KOLAT SUDARA HAMDI bertempat di Peninggaran-Seskoal.
• KOLAT ADRIANSYAH bertempat di Petukangan.
• KOLAT BAPAK SUYITNO bertempat di Tomang Tol & Inpres Ciledug.
• KOLAT BAPAK DASIK bertempat di Kampung Sawah.
• KOLAT BAPAK MUALI bertempat di Jagakarsa.
• KOLAT BAPAK SAIFUL bertempat di Kreo.
• KOLAT SAUDARA JAMIL bertempat di Ulujami.
• KOLAT SAUDARA RUKINO bertempat di Cipete.
• KOLAT BAPAK EMBAY bertempat di Poncol.
Demikian beberapa nama-nama KOLAT yang hingga kini aktif dalam proses belajar mengajar Ilmu seni Bela Diri BEKSI yang masih dalam naungan PPS. BEKSI.
Nama Perguruan: Perguruan Pencak Silat BEKSI
Sekertariat Umum : Ulujami-Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Indonesia
Info & Pendaftaran: --Bapak Sabenuh Masir-- Jl. Cileduk Raya No. 10 RT 002 RW 03, Kelurahan Ulujami, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.12230 No. Fax : 021-725 3703 Hotline : 0815 995 3219