+-

Video Silat


Shoutbox

30/12/2023 22:12 anaknaga: Mudik ke Forum ini.
Mampir dulu di penghujung 2023..
07/11/2021 17:43 santri kinasih: Holaaaaas
10/02/2021 10:29 anaknaga: Salam Silat..
Semoga Sadulur sekalian sehat semua di Masa Pandemi Covid-19. semoga olah raga dan rasa dapat meningkatkan daya tahan tubuh kita. hampur 5 tahun tidak ada yang memberikan komen disini.
23/12/2019 08:32 anaknaga: Tidak bisa masuk thread. dah lama tidak nengok perkembangan forum ini.
salam perguruan dan padepokan silat seluruh nusantara.
02/07/2019 18:01 Putra Petir: Akhirnya masuk jua... wkwkwk
13/12/2016 10:49 Taufan: Yuk ke Festival Kampung Silat Jampang 17-18 Desember 2016!!!
20/09/2016 16:45 Dolly Maylissa: kangen diskusi disini
View Shout History

Recent Topics

Berita Duka: Alamsyah bin H Mursyid Bustomi by luri
10/07/2022 09:14

PPS Betako Merpati Putih by acepilot
14/08/2020 10:06

Minta Do`a dan bimbingan para suhu dan sesepuh silat :D. SANDEKALA by zvprakozo
10/04/2019 18:34

On our book: "The Fighting Art of Pencak Silat and its Music" by Ilmu Padi
13/03/2017 14:37

Siaran Radio ttg. Musik Pencak Silat di Stasiun "BR-Klassik / Musik der Welt" by Ilmu Padi
12/01/2017 16:19

Tentang buku kami: "The Fighting Art of Pencak Silat and its Music" by Ilmu Padi
17/10/2016 20:27

Hoby Miara Jin by anaknaga
19/09/2016 04:50

TALKSHOW SILAT - Silat Untuk Kehidupan by luri
22/06/2016 08:11

Thi Khi I Beng by aki sija
17/08/2015 06:19

[BUKUTAMU] by devil
09/06/2015 21:51

Daftar Aliran dan Perguruan di Indonesia by devil
01/06/2015 14:01

SILAT BERDO'A SELAMAT by devil
01/06/2015 13:59

Persilatan Jurus Lima (Sabandar) by Marsudi Eko
14/05/2015 19:36

Kebugaran Merpati Putih by mpcrb
22/04/2015 16:16

PAWAI JAMBORE PENCAK 2015 by luri
20/04/2015 16:20

SilatIndonesia.Com

Author Topic: Teknik Pembunuh  (Read 25136 times)

Red Hawk

  • Anggota Tetap
  • ***
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 2
  • Posts: 125
  • Reputation: 8
    • Email
Teknik Pembunuh
« on: 08/10/2007 00:13 »
Teknik ini gak ada namanya. aku dapat dari orang palembang yang singgah ke rumah aku. kebetulan waktu itu aku masih mendalami karate gojuryu. teknik ini hampir sama dengan teknik Duan Quan yang pernah aku bahas. tapi bedanya teknik ini gak ada kuda-kuda. dan tidak ada aturan baku.

titik yang diincar adalah seperti tanda salib di tubuh, semua menyerang titik-titik vital. hanya 1 gerakan. praktisi ini aku kurang jelas, juga gak tau sejarahnya. tapi sampai sekarang aku belum ketemu praktisi lainnya yang sealiran. dimana orang yang ngajarin aku juga gak tau lagi, namanya juga gak ingat. yang jelas saat kita bertemu dengan lawan kita bisa membunuh lawan dengan sentuhan pertama saja.

latihan fisiknya gila-gilaan, buat tangan aja nimbah air dari gunung berkilo-kilo, belum lagi tambah beban di kaki. kayak di neraka aja  :'( latihan ini gak ada berpasangan karena terlalu bahaya. cuma boleh pasangan ama gurunya.

bagi yang punya informasi kasih tau yah. tolong. dia bilang ini sejenis kung fu. aku cuma menguasai beberapa teknik aja.

aircadas

  • Guest
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #1 on: 24/11/2007 07:57 »
Maap sebelumnya nich, bukan ingin membandingkan looh, tapi saya kok terpikir salah satu aliran silat kita yg namanya gerag gulung dan juga silat cikalong, kalo saya lihat2 dua aliran silat inipun ternyata punya kesamaan yang tidak bisa kita sisihkan, yaitu teknik yang dapat membunuh seseorang dengan 2 atau 1 kali gerakan saja. oleh sebab itu kedua aliran inipun saat ini masih memiliki kekuatan jurus yg mematikan, itulah silat tradisional yang tidak harus kita lestarikan.


dsbasuki

  • Calon Pendekar
  • *
  • Thank You
  • -Given: 11
  • -Receive: 24
  • Posts: 528
  • Reputation: 56
    • Who? Me?
  • Perguruan: Kelatnas Indonesia PERISAI DIRI
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #2 on: 24/11/2007 09:04 »
...oleh sebab itu kedua aliran inipun saat ini masih memiliki kekuatan jurus yg mematikan, itulah silat tradisional yang tidak harus kita lestarikan.

Salam...
Saya tidak sependapat. Justru sebaliknya, karena keunikan teknik mematikan itu, maka sudah sepatutnya harus kita jaga dan lestarikan, agar tidak hilang dimakan waktu.
Mempelajari teknik membunuh tidak harus dipakai untuk membunuh.

Salam...

dsbasuki

  • Calon Pendekar
  • *
  • Thank You
  • -Given: 11
  • -Receive: 24
  • Posts: 528
  • Reputation: 56
    • Who? Me?
  • Perguruan: Kelatnas Indonesia PERISAI DIRI
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #3 on: 24/11/2007 09:30 »
Teknik ini gak ada namanya... yang jelas saat kita bertemu dengan lawan kita bisa membunuh lawan dengan sentuhan pertama saja... dia bilang ini sejenis kung fu. aku cuma menguasai beberapa teknik aja.

Salam...
Bisa diceritakan bagaimana teknik-tekniknya kalo tidak keberatan?
Membaca keterangan Mas Red Hawk yang sangat minim dan singkat, kemungkinan besar teknik itu adalah Dian Xue Shu (tiam huat kun = dim mak = death touch).

Di Perisai Diri, ada pendekar yang menguasai ilmu semacam itu. Kalo istilahnya Kho Ping Hoo, ilmu itu adalah "it sin ci" (="satu jari sakti"). Dan ini bukan sekedar "katanya", karena saya sudah membuktikan sendiri dan merasakan sendiri efeknya!  :'( Dari Ayahanda, saya mempelajari ilmu yang semacam itu juga, tetapi bukan dengan satu jari, melainkan dengan dua jari. Tidak ada namanya, tetapi saya beri nama (biar kedengarannya keren)  :) "Totokan Dua Jari". Prinsipnya mirip. Mungkin cara melatihnya juga mirip. Kalau saya telusuri, penggolongannya sama dengan Dian Xue Shu, yaitu memanipulasi jalan darah, jalan saraf dan jalan qi.

titik yang diincar adalah seperti tanda salib di tubuh
Aha... Memang betul... Titik-titik "tanda salib" adalah 2 titik mematikan ("mata ketiga" dan ulu hati) dan 2 titik melumpuhkan kedua tangan (2 titik sambungan lengan ke torso). Dengan qi yang tepat, serangan "tanda salib" akan membuat seseorang lumpuh kemudian mati dalam waktu 3 menit! Telengas!!!

Ini cara menganulirnya.... (yang ingin tahu... silakan PM saya)   ;D
Yang jelas... ya jangan sampe kena serangannya...  ;D

Salam...

Taufan

  • Moderator
  • Calon Pendekar
  • **
  • Thank You
  • -Given: 6
  • -Receive: 27
  • Posts: 506
  • Reputation: 76
    • Email
  • Perguruan: Bandarkarima
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #4 on: 10/04/2008 13:53 »
Assalamu 'alaikum,

Kebetulan semalam saya nonton ANTV yang menayangkan penelitian tentang Ninjitsu. Salah satu topiknya adalah Dim Mak. Tidak menggunakan jari, melainkan pukulan palu (sisi bawah kepalan tangan) ke arah ulu hati.

Visualisasi dengan teknik rendering Komputer sangat baik menjelaskan apa yang terjadi. Saat ulu hati kena hantaman, jantung akan menerima impulse tekanan yang sangat besar. Kondisi ini diteruskan oleh jaringan syaraf ke otak. Kemudian otak akan memerintahkan generator jantung bekerja lebih keras untuk mengatasi tekanan tersebut. Akibatnya terjadi overload pada sistem listrik jantung sehingga memicu fungsi trip... berhentilah sang jantung!

Wassalam,
TP

santri kinasih

  • Moderator
  • Calon Pendekar
  • **
  • Thank You
  • -Given: 2
  • -Receive: 39
  • Posts: 609
  • Reputation: 119
    • Email
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #5 on: 10/04/2008 13:58 »
Hammer fist--bukan barang baru..

Mestinya National Geografi meliput teknik PH yang bisa memberhentikan sistem syaraf dan otot lewat totokan dua jari..

Mantrijeron14

  • Moderator
  • Anggota Senior
  • ***
  • Thank You
  • -Given: 25
  • -Receive: 19
  • Posts: 390
  • Reputation: 50
  • terrorizing people wherever I go
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #6 on: 10/04/2008 14:15 »
Assalamu 'alaikum,

Kebetulan semalam saya nonton ANTV yang menayangkan penelitian tentang Ninjitsu. Salah satu topiknya adalah Dim Mak. Tidak menggunakan jari, melainkan pukulan palu (sisi bawah kepalan tangan) ke arah ulu hati.

Visualisasi dengan teknik rendering Komputer sangat baik menjelaskan apa yang terjadi. Saat ulu hati kena hantaman, jantung akan menerima impulse tekanan yang sangat besar. Kondisi ini diteruskan oleh jaringan syaraf ke otak. Kemudian otak akan memerintahkan generator jantung bekerja lebih keras untuk mengatasi tekanan tersebut. Akibatnya terjadi overload pada sistem listrik jantung sehingga memicu fungsi trip... berhentilah sang jantung!

Wassalam,
TP
Saya juga nongton bro... kalo gak salah TV one ye bukan antv??? (CMIIW)
dari hasil penelitian itu (mengikutsertakan bbrp juara dunia!!) hasilnya:
Tendangan terkeras: Muay Thay (tp pas eksekusi nendangnya pake dengkul)
Pukulan terkeras: Straightnya tinju
Kecepatan : Kungfu (4X lebih cepat dr kecepatan ular derik mematuk)
Kestabilan: Ninjitsu (melancarkan serangan mematikan diatas menara yg dipake di barongsay itu lho!)
Diulas juga manipulasi bag tubuh terlemah teknik BJJnya Royce Gracie.
Mantaff....

Mematikan??? Saya yaqin semua aliran beladiri punya jurus ini, cuma diperhalus utk kepentingan olah raga.

Bung Antara, Mas Hartcone, Boss One, Bang Rasyid saya kira punya ulasan yg jitu utk hal ini. Silakan dijelaskan... saya beli rokok dulu ye.... [run]
"Gerak tak lebih cepat dari pikiran, hati tahu lebih dulu."

Java

  • Calon Pendekar
  • *
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 0
  • Posts: 647
  • Reputation: 48
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #7 on: 10/04/2008 14:56 »
Salam Silat
Saya yakin dan percaya cukup "banyak" aliran bela diri yg memiliki tehnik mematikan hanya dg satu serangan.

Sekedar ingin tahu, ada berapa banyak aliran bela diri memiliki "ilmu" yg mampu memperpanjang hidup lawan? Syukur-syukur ada sahabat yg bersedia membagi cerita ttg ilmu tersebut.

salam,

DasaMan

  • Calon Pendekar
  • *
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 0
  • Posts: 681
  • Reputation: 31
    • Email
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #8 on: 10/04/2008 18:10 »
titik yang diincar adalah seperti tanda salib di tubuh, semua menyerang titik-titik vital. hanya 1 gerakan. praktisi ini aku kurang jelas, juga gak tau sejarahnya. tapi sampai sekarang aku belum ketemu praktisi lainnya yang sealiran. dimana orang yang ngajarin aku juga gak tau lagi, namanya juga gak ingat. yang jelas saat kita bertemu dengan lawan kita bisa membunuh lawan dengan sentuhan pertama saja.

Silat Campur bukan?

Dalam buku Draeger pernah dibahas silat ini, katanya asalnya dari Sumatra. Dan tujuannya benar2 membunuh, dan Draeger tidak dikasih lihat tekniknya :D Yang jelas main curang laku dalam silat ini.

Misal,kita beri lawan hadiah buku. Saat lawan sedang menerima buku dan pertahanannya terbuka, langsung digebrak dengan teknik pembunuh.

HartCone

  • Pendekar Muda
  • **
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 0
  • Posts: 733
  • Reputation: 38
    • Martial Arts Forever
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #9 on: 10/07/2008 09:35 »
Quote from: Mantrijeron14
Mematikan??? Saya yaqin semua aliran beladiri punya jurus ini, cuma diperhalus utk kepentingan olah raga.

Olahraga melalui media termasuk TV, Internet, Majalah dll.adalah salah satu promo terbaik untuk memajukan satu style beladiri, Yang ditembak siapa? tentunya adalah awam beladiri...
 
Lepas dari itu banyak pengetahuan ttg titik lemah pada tubuh manusia, termasuk jalan darah, titik syaraf, dan bagian otot vital yang memang sengaja tidak disebar luaskan dalam kalangan beladiri sendiri, mengigat begitu bahaya, dalam tradisional dan tidak dipertandingkan, hal2 yang mematikan dll. banyak dijumpai...

Yang paling mudah tapi mematikan, tanpa pelatihan khusus yang njlimet dan butuh waktu yang lama berupa pelatihan konditioning adalah "beladiri bersenjata", tetapi terkait dg pelarangan senjata di Indonesia melalui UU Darurat No.12/Th 1955, beladiri bersenjata menjadi tidak populer.

Salam hormat,
HC

Jali Jengki

  • Pendekar Muda
  • **
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 2
  • Posts: 828
  • Reputation: 44
  • Love Pencak Silat, Proud to be Indonesian
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #10 on: 10/07/2008 22:00 »
Salam,...

Kalau di silat yang saya pelajari dulu (silat apa ya...? ::))...bahwa teknik mematikan itu "cuma sejengkal". Dengan pengertian yang jadi sasaran ukurannya cuma sejengkal, diukur mulai dari ibu jari di ubun-ubun kelingking diseputaran mata-hidung...sejengkal lagi dari seputaran itu: kerongkongan...sejengkal lagi dari kerongkongan: ulu hati...sejengkal lagi: kemaluan...
Kalaupun tidak mematikan sesungguhnya kemungkinan akan mematikan pergerakan lawan. (CMIIW)

Semuanya sah aja untuk diserang pake bentuk pukulan apapun stylenya, pukulan, totokan, sobekan, sampe yang menggunakan teknik kasat mata.


Tabe'...Jali.
Kullu Nafsin Zaaiqatul MAUT

one

  • Pendekar Muda
  • **
  • Thank You
  • -Given: 3
  • -Receive: 24
  • Posts: 845
  • Reputation: 66
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #11 on: 11/07/2008 01:33 »
kocet ke ulu hati ada yang udah nyoba?

atau ngetruk leungeun potong beuheung (mukul tangan patah leher) mah udah pernah dikasih liat...he he he beruntung banget ane sempet liat itu

maulana

  • Anggota Senior
  • ****
  • Thank You
  • -Given: 2
  • -Receive: 3
  • Posts: 262
  • Reputation: 3
    • Email
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #12 on: 18/11/2008 15:23 »
Salam Silat
Saya yakin dan percaya cukup "banyak" aliran bela diri yg memiliki tehnik mematikan hanya dg satu serangan.

Sekedar ingin tahu, ada berapa banyak aliran bela diri memiliki "ilmu" yg mampu memperpanjang hidup lawan? Syukur-syukur ada sahabat yg bersedia membagi cerita ttg ilmu tersebut.

salam,
:)Semua titik bunuh juga merupakan titik Hidup, soalnya tinggal stimulasinya saja, keras untuk bunuh, lembut untuk hidup, dr sini berkembang ilmu totok ato akupunktur sbg pengobatan, nyang tiap nelediri rata2 punya dgn nama nyang beda2 [top]
Aku Takut bukan berarti Tunduk,
Aku Takluk bukan karena Takut

putri teratai

  • Pendekar Muda
  • **
  • Thank You
  • -Given: 0
  • -Receive: 0
  • Posts: 805
  • Reputation: 20
  • datang kembali datang tuk mencapai kesempurnaan
    • PD-Total Quality Body Management
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #13 on: 19/11/2008 09:05 »
aku paling suka slosor (tandangan kearah kemaluan)kalo untuk menghadapi cowok,
kalo cewek, di jambak  aja rambutnya..
he.he.he..

percaya dan cintailah dirimu
(Kita ada di sini bukan untuk saling bersaing. Kita ada di sini untuk saling melengkapi. - Bill Mccartney)

maulana

  • Anggota Senior
  • ****
  • Thank You
  • -Given: 2
  • -Receive: 3
  • Posts: 262
  • Reputation: 3
    • Email
Re: Teknik Pembunuh
« Reply #14 on: 19/11/2008 11:08 »
 :Dkalo ceweknya botak? gmn mbak [lucu]
Aku Takut bukan berarti Tunduk,
Aku Takluk bukan karena Takut

 

Powered by EzPortal